Webinar Edukasi Bencana Banjir dan Longsor Untuk Anak SD di Kota Depok

Untuk: Anak-anak/ Pelajar SD se-Kota Depok

Dalam rangka menjaga lingkungan sebagai Aksi Nyata Go-Green, Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia bersama Dinas Pendidikan Kota Depok mengadakan Webinar dan Lomba Menggambar dengan Tema "Edukasi Bencana Banjir dan Longsor Anak-anak SD di Kota Depok".

Acara gratis, tidak dipungut biaya apapun.

Hari/Tanggal: SABTU, 21 & 28 November 2020
Waktu: Pkl. 09.00-10.30 WIB

Narasumber Day-1 (21 November 2020)
1. Dinas Pendidikan Kota Depok
2. (H. Sada, S.Pd, MM/tentatif)
2. Kaprodi Ilmu Lingkungan UI
3. (Dr. Hayati Sari H., ST, MT)
Narasumber Day-2 (28 November 2020)
1. Badan Nasional
2. Penanggulangan Bencana
3. (Novi Kumalasari, M. Si)

2. SATGAS COVID-19
3. (dr. Hidayani Fazriah)

Pendaftaran (maksimal H-1):
Silahkan daftar melalui form ini (bit.ly/BanjirSD)

Selamat mendaftar, mari ikut belajar sambil bermain dan berkompetisi. Terima kasih 🙏

Posting Komentar untuk "Webinar Edukasi Bencana Banjir dan Longsor Untuk Anak SD di Kota Depok"