Ada pepatah bilang sedikit demi sedikit lama-lama menjadi bukit, itulah yang dibuktikan oleh Yenie Saint. Yang dibuktikan dengan uang receh yang ia kumpulkan, walau demikian ia rajin untuk menabung uang recehan atau koin yang ia dapatkannya. Tapi jangan anggap remeh uang recehan loh.
Uang receh yang ia kumpulkan nominal 500, 1.000 hasil ngumpulin uang kembalian terkumpul 1 jutaan sekitar dari tabungan galon air mineral yang terisi penuh dengan uang koin.
Dalam keterangan, "Uang yang dikumpulkan dari tabungan receh tersebut ini akan digunakan untuk biaya persalinan lahiran yang tinggal 10 hari hari kelahiran anaknya." ungkap Yenie Saint.
Semoga memotivasi warga Depok untuk menabung tidak meremehkan uang receh untuk ditabung.
Sebenarnya menabung uang receh sederhana kan? Nah, yang paling penting adalah ketekunan menabung dan menjauhi godaan untuk membongkar celengan itu yang susah. Tapi kalau kamu bertekad, pasti kamu juga bisa untuk membongkar celengan tersebut.
Ada yang pernah nabung uang recehan juga? paling banyak terkumpul berapa?
#infodepok #kotadepok #depok #tabungan #pejuangreceh
Posting Komentar untuk "Jangan Remehkan Tabungan Uang Receh, Ini Kisah Warga Depok Menabung Uang Receh"